Website Company Profile
Pembuatan website untuk company profile atau web yang berisi tentang informasi profil tanpa ada produk dan transaksi online. Keterangan lebih lanjut Pengerjaan website hingga selesai termasuk maintenance untuk perbaikan minor dan update serta backup selama 1 tahun. Maintenance website 500.000 per tahun, termasuk backup dan update CMS, dan perbaikan minor. Akses admin akan diserahterimakan apabila maintenance dikerjakan internal.
Langkah PekerjaanUntuk Website Company Profile
- 1. Brief informasi yang dan referensi website yang dibutuhkan
- 2. Persetujuan layout design dan pengumpulan data-data yang dibutuhkan
Harga paket untuk Website Company Profile
Paket Website Company Profile STANDARD
Rp2,0 jt- Website company profile up to 15 pages - Themes layout premium - Design mobile friendly - SEO setup Meta Title dan Meta Description - Plugins live chat, social media streaming, contact form - Integrasi dengan google analytics - Manual untuk update content
Diskusi tentang Detail dan Ringkasan pekerjaan yang Anda inginkan dengan freelancer. Anda belum akan dikenakan biaya
Setuju untuk mempekerjakan dengan meminta penawaran dari freelancer. Periksa detail dan lakukan pembayaran untuk mulai bekerja.
Ketika freelancer menyerahkan pekerjaan akhir untuk menyelesaikan kontrak, pemberi kerja dapat memeriksanya terlebih dahulu. Pemberi kerja bisa memeriksa dan meminta untuk revisi atau menyetujui hasil tersebut sesuai kesepakatan.
Platform Fastwork adalah pihak perantara yang akan menyimpan uang pemberi kerja sebagai keamanan dan freelancer akan mendapatkan uang setelah pemberi kerja menyetujuinya.