



















Desain Kemasan Dan Label Menarik Dan Original
Kemasan dan label berhubungan langsung dengan identitas perusahaan yang sangat penting peranannya terutama pada kualitas visual yang terpampang. Dan kualitas visual kemasan dan label dapat menjadi faktor mendatangkan pasar baru. Konsultasikan kebutuhan kemasan dan label Anda, serahkan kebutuhan desain dan visual kepada saya tanpa perlu meninggalkan bisnis Anda
Untuk Desain Kemasan Dan Label Menarik Dan Original
- 1. Konsultasikan desain yang Anda butuhkan
- 2. Berikan brief untuk kebutuhan pengerjaan desain secara lengkap dan detail
Paket
Paket untuk desain 1 side kemasan/label ---- File : - JPEG/PNG Transparan - Source file (AI) ---- Include : - 1x revisi konsep (mayor) - Unlimited revisi visual/konten (minor) ---- NB : - Revisi akan dikerjakan diluar timeline pengerjaan desain - Waktu pengerjaan revisi fleksibel (tergantung koordinasi dan komunikasi)
Paket untuk 1 desain kemasan penuh ---- File : - File desain cetak (PDF) ---- Include : - 1x revisi layout/konsep (mayor) - Unlimited revisi visual/konten (minor) - 2 opsi konsep ---- NB : - Revisi akan dikerjakan diluar timeline pengerjaan desain - Waktu pengerjaan revisi fleksibel (tergantung koordinasi dan komunikasi)
Freelancer
Kreatifitas dan pengalaman merupakan kode etik utama saya dalam memberikan hasil yang terbaik sebagai bahan pelengkap kepuasan Anda untuk mendapatkan Desain dan Ilustrasi yang diharapkan.
Kreatifitas dan pengalaman merupakan kode etik utama saya dalam memberikan hasil yang terbaik sebagai bahan pelengkap kepuasan Anda untuk mendapatkan Desain dan Ilustrasi yang diharapkan.
100%
1 kali
-
20 menit
Ulasan dari karyawan
Diskusi tentang Detail dan Ringkasan pekerjaan yang Anda inginkan dengan freelancer. Anda belum akan dikenakan biaya
Setuju untuk mempekerjakan dengan meminta penawaran dari freelancer. Periksa detail dan lakukan pembayaran untuk mulai bekerja.
Ketika freelancer menyerahkan pekerjaan akhir untuk menyelesaikan kontrak, pemberi kerja dapat memeriksanya terlebih dahulu. Pemberi kerja bisa memeriksa dan meminta untuk revisi atau menyetujui hasil tersebut sesuai kesepakatan.
Platform Fastwork adalah pihak perantara yang akan menyimpan uang pemberi kerja sebagai keamanan dan freelancer akan mendapatkan uang setelah pemberi kerja menyetujuinya.