Membuat animasi motion untuk kebutuhan acara atau promosi (Bumper Logo, Bumper Opening dll)
Saya seorang motion graphic desinger dengan pengalaman lebih dari 5 tahun membuat video bumper, opening, animasi logo, abstrak background hingga video explainer pendidikan. Terbiasa bekerja bersama client dengan deadline untuk mewujudkan project sesuai dengan ekspektasi.
Langkah PekerjaanUntuk Membuat animasi motion untuk kebutuhan acara atau promosi (Bumper Logo, Bumper Opening dll)
- 1. Chat dan diskusikan kebutuhan animasi bumper yang akan di buat dan sertakan brief atau referensi
- 2. Animasi dibuat setelah diskusi dan hal-hal lain yang sudah di sepekati dalam diskusi.
Harga paket untuk Membuat animasi motion untuk kebutuhan acara atau promosi (Bumper Logo, Bumper Opening dll)
Animasi Basic
Rp150,0 rbAnimasi 2D simpel sesuai dengan referensi yang diberikan - Berdurasi 10 detik dengan resolusi 1080p - Background music dan efek (Royalti free) - Revisi 1 kali (tidak merubah konsep dan keluar dari referensi) NOTE : Chat terlebih dahulu sebelum order agar saya bisa bantu anda memilih paket yang tepat.
Animasi Standart
Rp250,0 rbAnimasi 2D kompleks sesuai dengan referensi yang diberikan dan pengembangan konsep - Berdurasi (15 - 20 detik) dengan resolusi 1080p - Background music dan efek (Royalti free) - Revisi 3 kali (tidak merubah konsep dan keluar dari referensi) NOTE : Chat terlebih dahulu sebelum order agar saya bisa bantu anda memilih paket yang tepat.
Animasi Premium
Rp650,0 rbAnimasi 2D/3D kompleks sesuai dengan referensi yang diberikan dan pengembangan konsep - Berdurasi (30- 60 detik) dengan resolusi 1080p - Background music dan efek (Royalti free) - Revisi unlimited (tidak merubah konsep dan keluar dari referensi) NOTE : Chat terlebih dahulu sebelum order agar saya bisa bantu anda memilih paket yang tepat.
Diskusi tentang Detail dan Ringkasan pekerjaan yang Anda inginkan dengan freelancer. Anda belum akan dikenakan biaya
Setuju untuk mempekerjakan dengan meminta penawaran dari freelancer. Periksa detail dan lakukan pembayaran untuk mulai bekerja.
Ketika freelancer menyerahkan pekerjaan akhir untuk menyelesaikan kontrak, pemberi kerja dapat memeriksanya terlebih dahulu. Pemberi kerja bisa memeriksa dan meminta untuk revisi atau menyetujui hasil tersebut sesuai kesepakatan.
Platform Fastwork adalah pihak perantara yang akan menyimpan uang pemberi kerja sebagai keamanan dan freelancer akan mendapatkan uang setelah pemberi kerja menyetujuinya.