







Manhwa Style Illustration
Menerima kebutuhan berbagai macam seperti ilustrasi karakter untuk game, cover movie, portrait painting, cover buku, branding dll dengan manhwa style atau beberapa style lainnya (bisa req). ---------------------------------------------------------------------------------------------------- Detailed character may charged more fee +45k-90k + Adding background : Simple : 30-65k Complicated : 85-180k Untuk penggunaan komersial : +150k --------------------------------------------------------------------------------------------- Untuk hasil yang sesuai, silahkan mengirim referensi, atau detail yang diperlukan ya !. Dan juga penjelasan character atau illustrasi secara detail dan to the point Untuk pengerjaan akan dikerjakan Soon As Possible, waktu pengerjaan di paket merupakan estimasi pengerjaan.
Untuk Manhwa Style Illustration
- 1. Langkah Pengerjaan dimulai dari
- 2. 1. Pengerjaan mulai dari sketch
Paket
Dipaket ini client mendapatkan satu karakter head shoot dan gambar beresolusi sesuai permintaan client dengan px 300dpi
Dipaket ini client mendapatkan satu karakter half body dan gambar beresolusi sesuai permintaan client dengan px 300dpi
Dipaket ini client mendapatkan satu karakter full body dan gambar beresolusi sesuai permintaan client dengan px 300dpi
Freelancer
Ulasan dari pembeli
Diskusi tentang Detail dan Ringkasan pekerjaan yang Anda inginkan dengan freelancer. Anda belum akan dikenakan biaya
Setuju untuk mempekerjakan dengan meminta penawaran dari freelancer. Periksa detail dan lakukan pembayaran untuk mulai bekerja.
Ketika freelancer menyerahkan pekerjaan akhir untuk menyelesaikan kontrak, pemberi kerja dapat memeriksanya terlebih dahulu. Pemberi kerja bisa memeriksa dan meminta untuk revisi atau menyetujui hasil tersebut sesuai kesepakatan.
Platform Fastwork adalah pihak perantara yang akan menyimpan uang pemberi kerja sebagai keamanan dan freelancer akan mendapatkan uang setelah pemberi kerja menyetujuinya.