Strategi Media Sosial Instagram Tiktok Youtube
Pernahkah Anda mendapatkan pengalaman akun media sosial yang tidak kunjung berkembang meskipun telah aktif melakukan posting secara rutin, membayar konten kreator, bahkan melakukan kontrak dengan agency digital marketing yang menjanjikan progress tetapi zonk. Padahal di era moderen ini, salah satu kunci membangun brand dan bersaing dengan kompetitor adalah melalui media sosial instagram, tiktok, dan youtube. Kami di Laincomm akan membantu Anda menerapkan strategi media sosial yang terukur disesuaikan dengan niche brand Anda. Treatment pekerjaan yang kami lakukan bersifat custom sesuai kebutuhan dan karakter brand dengan fokus utama bukan hanya awareness tetapi juga konversi penjualan.
Langkah PekerjaanUntuk Strategi Media Sosial Instagram Tiktok Youtube
- 1. Kolektif data awal
- 2. Penjadwalan konsultasi
Harga paket untuk Strategi Media Sosial Instagram Tiktok Youtube
Konsultasi strategi media sosial
Rp250,0 rbSesi konsultasi strategi sosial media melalui daring selama maksimal 120 menit per sesi. Pada sesi ini, kami akan membedah kelemahan dan kelebihan akun media sosial milik klien, melakukan benchmark dengan kompetitor, hingga melakukan bedah terhadap opportunity pertumbuhan media sosial milik klien berdasarkan data analytic tools. Strategi media sosial akan disampaikan pada sesi konsultasi daring dan dikirimkan notulensi serta rekaman hasil konsultasi melalui e-mail klien.
Diskusi tentang Detail dan Ringkasan pekerjaan yang Anda inginkan dengan freelancer. Anda belum akan dikenakan biaya
Setuju untuk mempekerjakan dengan meminta penawaran dari freelancer. Periksa detail dan lakukan pembayaran untuk mulai bekerja.
Ketika freelancer menyerahkan pekerjaan akhir untuk menyelesaikan kontrak, pemberi kerja dapat memeriksanya terlebih dahulu. Pemberi kerja bisa memeriksa dan meminta untuk revisi atau menyetujui hasil tersebut sesuai kesepakatan.
Platform Fastwork adalah pihak perantara yang akan menyimpan uang pemberi kerja sebagai keamanan dan freelancer akan mendapatkan uang setelah pemberi kerja menyetujuinya.