Commision Original / Anime Character Ilustration
Halo! Saya Zoanrayan Saya adalah seorang ilustrator berpengalaman yang mengkhususkan diri dalam seni bergaya anime dan kartun. Sejak tahun 2014, saya telah menciptakan karya seni unik dan menarik yang disesuaikan dengan berbagai kebutuhan, baik untuk proyek pribadi, cerita, maupun kebutuhan komersial. Layanan yang Saya Tawarkan: - Ilustrasi khusus bergaya anime dan kartun. - Desain karakter dan ilustrasi cerita. - Dukungan untuk proyek pribadi maupun komersial. Saya bekerja menggunakan perangkat lunak profesional seperti Photoshop, Easy Paint Tool SAI, dan Adobe Illustrator untuk desain vektor. Dengan alat-alat ini, saya dapat menghasilkan karya seni digital berkualitas tinggi yang sesuai dengan visi kreatif Anda.
Langkah PekerjaanUntuk Commision Original / Anime Character Ilustration
- 1. Order Masuk
- 2. Penentuan pose, background, dan request karakter
Harga paket untuk Commision Original / Anime Character Ilustration
Full Body
Rp200,0 rb- 1 Karakter Full Body - Bebas request pose - Bebas request warna & background - Bebas revisi saat masih sketch. - Revisi 3x setelah gambar final - Resolusi print - HD render Hasil Akhir berupa file digital format JPEG dan PNG.
Half Body
Rp150,0 rb- 1 Karakter Half Body - Bebas request pose - Bebas request warna & background - Bebas revisi saat masih sketch. - Revisi 3x setelah gambar final - Resolusi print - HD render Hasil Akhir berupa file digital format JPEG dan PNG.
Headshot / Chibi (Pilih salah satu)
Rp100,0 rb- 1 Karakter Headshot / Chibi - Bebas request pose - Bebas request warna & background - Bebas revisi saat masih sketch. - Revisi 3x setelah gambar final - Resolusi print - HD render Hasil Akhir berupa file digital format JPEG dan PNG.
Diskusi tentang Detail dan Ringkasan pekerjaan yang Anda inginkan dengan freelancer. Anda belum akan dikenakan biaya
Setuju untuk mempekerjakan dengan meminta penawaran dari freelancer. Periksa detail dan lakukan pembayaran untuk mulai bekerja.
Ketika freelancer menyerahkan pekerjaan akhir untuk menyelesaikan kontrak, pemberi kerja dapat memeriksanya terlebih dahulu. Pemberi kerja bisa memeriksa dan meminta untuk revisi atau menyetujui hasil tersebut sesuai kesepakatan.
Platform Fastwork adalah pihak perantara yang akan menyimpan uang pemberi kerja sebagai keamanan dan freelancer akan mendapatkan uang setelah pemberi kerja menyetujuinya.